SLEMAN (UAP) – Pada hari Ahad, 25 Februari 2024, Prodi S1 Keperawatan Fakultas Kesehatan Universitas Aisyah Pringsewu mengadakan kuliah pakar bagi mahasiswa di Griya PUSPA Wound Care Yogyakarta Jl. Magelang KM 14, 5 Ngangkruk, RT.05, RW.06, Ganjuran, Caturharjo, Kec. Sleman, Kabupaten Sleman, …
PRINGSEWU (UAP) – Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Aisyah Pringsewu menggelar kuliah pakar yang mengupas strategi pembelajaran berbasis kearifan lokal dalam perspektif global. Acara ini bertujuan untuk mendukung visi Pemerintah dalam memajukan Generasi Emas Indonesia melalui pendidikan yang …
PRINGSEWU (UAP) – Jum’at, 23 Februari 2024 Prodi Rekam Medik Universitas Aisyah Pringsewu mengadakan acara kuliah pakar yang membahas implementasi Rekam Medis Elektronik (RME) berdasarkan Peraturan Menteri Kesehatan (PMK) No. 24 Tahun 2022. Acara ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman mahasiswa dan …
PRINGSEWU (UAP) – Prodi Akuntansi Fakultas Sosial dan Bisnis Universitas Aisyah Pringsewu melaksanakan kegiatan kuliah pakar yang berlangsung di aula lantai tiga Universitas Aisyah Pringsewu Jl. A Yani No. 1A Tambahrejo, Wonodadi, Kecamatan Gadingrejo, Kamis (14/12). Kegiatan tersebut dibuka oleh Dekan …
PRINGSEWU (UAP) – Dunia kini tengah berkenalan dengan sebuah era yang dinamakan Era VUCA (Volatility, Uncertainty, Complexity, Ambiguity). Istilah ini diciptakan oleh Warren Bennis dan Burt Nanus, dua pakar bisnis dan kepemimpinan dari Amerika. Dunia VUCA berarti dunia yang kita tinggali …
BANDAR LAMPUNG (UAP) – Keberhasilan manajemen kesehatan sangat ditentukan antara lain oleh tersedianya data dan informasi kesehatan. Data dan informasi ini sebagai dasar dalam pengambilan keputusan di bidang kesehatan. Untuk mendapatkan data dan informasi kesehatan yang berkualitas diperlukan suatu sistem …
PRINGSEWU (UAP) – Pelaksanaan asuhan gizi pada penderita diabetes mellitus sendiri dapat diberikan oleh seorang Dietisien, dimana seorang Dietisien yang terstandar sesuai dengan peraturan perundangan. Dietisien dapat memberikan pelayanan gizi dan dietetik secara mandiri dan profesional pada pederita diabetes mellitus, …
PRINGSEWU (UAP) – Pada Era Revolusi Industri 5.0 saat ini Perkembangan Teknologi meningkat pesat, semakin pintarnya mesin dan robot dapat melakukan tugas yang juga dilakukan oleh manusia, sehingga hal tersebut dapat berpengaruh pada Profesi yang ada. Lima tahun kedepan profesi …
PRINGSEWU (UAP) – Rekam medis pasien mulai beralih menjadi berbasis elektronik dengan diterbitkannya Peraturan Menteri Kesehatan (PMK) nomor 24 tahun 2022 tentang Rekam Medis. Melalui kebijakan ini, fasilitas pelayanan kesehatan (Fasyankes) diwajibkan menjalankan sistem pencatatan riwayat medis pasien secara elektronik. …
PRINGSEWU (UAP) – Dalam dekade terakhir bidang Teknologi Informasi (TI) telah berkembang sangat pesat. Peranan Teknologi Informasi (TI) menjadi urat nadi organisasi modern dalam melakukan operasi dan menajemen bisnis. Secara khusus kecenderungan ini melahirkan suatu kebutuhan akan sumber daya manusia …