Visi
Menjadi program studi yang unggul yang menghasilkan tenaga teknik informatika yang professional dibidang Database Administrator, Programmer, Spesialis Jaringan yang berakhlaqul kharimah pada tahun 2025.
Misi
-
Melaksanakan proses pembelajaran dibidang informatika menghasilkan lulusan yang unggul, professioanal yang berlandaskan nilai-nilai akhlakul karimah
-
Melaksanakan penelitian yang unggul, inovatif pada bidang informatika
-
Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat dengan berkontribusi untuk memajukan masyarakat dalam meningkatkan pengetahuan dan pemanfaatan teknologi informasi yang berlandaskan nilai-nilai akhlakul karimah
-
Mengembangkan kemitraan dengan lembaga pemerintah, dunia usaha dan industri dalam mendukung proses pembelajaran, penelitian, pengabdian kepada masyarakat dan penyerapan lulusan
Tujuan
- Meningkatkan tata kelola program studi yang baik dan bersih sehingga mewujudkan kinerja yang efektif, efisien, dan berkelanjutan.
- Menghasilkan lulusan S1 Teknik Informatika yang unggul, professioanal, dan berakhlakul karimah
- Menghasilkan pengetahuan empiris, konseptual, karya teknologi untuk kepentingan pengembangan ilmu pengetahuan melalui hasil penelitian dan pengabdian masyarakat
- Terjalinnya kerjasama yang baik dengan lembaga pemerintah, dunia usaha dan industri dalam upaya meningkatkan Tri Dharma Perguruan Tinggi